Tinjauan Hukum Konsep Hak Menguasai Negara dalam SK Penetapan Kawasan Hutan No. 434 (Studi Kasus di kelurahan Patapang Kab. Gowa)

Anha, Ahmad Maulana (2020) Tinjauan Hukum Konsep Hak Menguasai Negara dalam SK Penetapan Kawasan Hutan No. 434 (Studi Kasus di kelurahan Patapang Kab. Gowa). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Ahmad Maulana Anha.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasilnya adalah bahwa dari hasil pengimputan data digital berdasarkan 55 peta perubahan peruntukan kawasan hutan, perubahan fungsi kawasan hutan, dan penunjukan bukan kawasan hutan menjadi kawasan hutan Nomor: SK 362/Menlhk/Setjen/PLA.0/5/2019, bahwa lokasi tersebut berada di luar kawasan hutan sebagaimana peta lokasi hasil peninjauan lapangan. Sehingga surat permohonan rekomendasi inilah yang nantinya akan ditindak lanjuti oleh BPKH bersama Dinas Kehutanan Provinsi ke Dirijen Planologi. Setelah itu tinggal menunggu pelepasan dari Dirijen Planologi dan jika keputusan tersebut telah keluar bahwa lokasi itu bukanlah HPT (Hutan Produksi Terbatas) atau hutan lindung barulah bisa diajukan kembali ke ATR/BPN untuk redistribusi tanah

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Hak; Negara
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 634 Perkebunan Buah-buahan, Kebun Buah-buahan > 634.92 Manajemen Kehutanan, Manajemen Hutan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Haruddin .
Date Deposited: 08 Mar 2022 07:17
Last Modified: 08 Mar 2022 07:17
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20373

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year