Guru dalam Perspektif Pendidikan Islam (Pemikiran Al-Ghazali)

Harmi, Muammar (2022) Guru dalam Perspektif Pendidikan Islam (Pemikiran Al-Ghazali). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Guru dalam Perspektif Pendidikan Islam (Pemikiran Al-Ghazali).pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Dari hasil penelitian ini, mengungkapkan Nama lengkap dari Imam al-Ghazali adalah Abu Hamid Ibn Muhammad Ibn Ahmad al-Ghazali. Dia lahir di kota kecil yang terletak di dekat Thus, Provinsi Khurasan, Republik Islam Irak pada tahun 450 H (1058 M). Pemikiran al-Ghazali tentang pendidikan Islam merupakan pendidikan yang ingin menjadikan manusia menjadi insan yang paripurna yang nantinya akan mencapai hidup bahagia di dunia dan akhirat dengan bertaqarrub kepada Allah melalui ilmu yang sudah dia dapatkan lewat proses pendidikan. Adapun pemikiran al-Ghazali tentang guru dalam perspektif pendidikan Islam adalah orang yang bertanggung jawab terhadap perkembangan anak didik dengan mengupayakan seluruh potensinya. bagaimana guru dalam pendidikan Islam adalah seorang guru yang bekerja untuk menyempurnakan, membersihkan dan mensucikan serta membimbing anak didiknya untuk mendekatkan diri kepada Allah swt.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Guru; Pendidikan Islam
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.1 Guru, Tenaga Pendidik, Tenaga Pengajar
300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.102 Pendidikan, Pengajaran
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 27 Apr 2022 03:13
Last Modified: 27 Apr 2022 03:13
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20772

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year