Febriyanti, Emilia (2022) Pengaruh Kepemimpinan Kepala Madrasah dan Motivasi Kerja Guru terhadap Kinerja Guru di Madrasah Tsanawiyah Se-Kecamatan Cenrana Kabupaten Bone. Magister (S2) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Pengaruh Kepemimpinan Kepala Madrasah dan.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian diperoleh: 1) Kepemimpinan kepala madrasah di Madrasah Tsanawiyah se-Kecamatan Cenrana Kabupaten Bone diperoleh rata-rata 48,18 berada pada kategori sedang. 2) Motivasi kerja guru di Madrasah Tsanawiyah se-Kecamatan Cenrana Kabupaten Bone diperoleh rata-rata 46,02, berada pada kategori sedang. 3) Kinerja guru di Madrasah Tsanawiyah seKecamatan Cenrana Kabupaten Bone diperoleh rata-rata 45,35, berada pada kategori sedang. 4) Hasil perhitungan statistik inferensial diperoleh sign <α (0,032<0,05) sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. Hal ini berarti terdapat pengaruh kepemimpinan kepala madrasah terhadap kinerja guru di Madrasah Tsanawiyah se-Kecamatan Cenrana Kabupaten Bone. 5) Hasil perhitungan statistik inferensial diperoleh sign < α (0,001<0,05) sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. Hal ini berarti terdapat pengaruh motivasi kerja guru terhadap kinerja guru di Madrasah Tsanawiyah se-Kecamatan Cenrana Kabupaten Bone. 6) Hasil perhitungan statistik inferensial diperoleh sign <α (0,003<0,05) sehingga H0 ditolak dan H1 diterima. Hal ini berarti terdapat pengaruh kepemimpinan kepala madrasah dan motivasi kerja guruterhadap kinerja guru di Madrasah Tsanawiyah se-Kecamatan Cenrana Kabupaten Bone.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Magister (S2)) |
---|---|
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.1 Guru, Tenaga Pendidik, Tenaga Pengajar |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Program Pascasarjana > Tesis > Manajemen Pendidikan Islam |
Depositing User: | Satriani Satriani |
Date Deposited: | 28 Apr 2022 02:27 |
Last Modified: | 28 Apr 2022 02:27 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20774 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year