Kesulitan Belajar Mahasiswa Selama Pembelajaran Daring pada Mata Kuliah Baca Tulis Al-Qur’an Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar

Isra, Isra (2022) Kesulitan Belajar Mahasiswa Selama Pembelajaran Daring pada Mata Kuliah Baca Tulis Al-Qur’an Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Kesulitan Belajar Mahasiswa Selama Pembelajaran Daring pada Mata Kuliah Baca Tulis Al-Qur'an Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) Kesulitan belajar mahasiswa selama pembelajaran daring pada mata kuliah Baca Tulis Al-Qur'an Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar yaitu kesulitan dalam penguasaan hukum bacaan pada materi, seperti ilmu tajwid, makharijul huruf dan hukum bacaan lainnya, dan kesulitan dalam mengingat konsep hukum bacaan yang ada dalam materi Baca Tulis Al-Qur'an. 2) Faktor penyebab kesulitan belajar mahasiswa selama pembelajaran daring pada mata kuliah Baca Tulis Al-Qur'an Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar yaitu kurangnya pengulangan materi pembelajaran, adanya rasa malas dalam diri mahasiswa untuk dapat lebih menguasai materi pembelajaran mata kuliah Baca Tulis Al-Qur'an, dan rasa malas untuk mencari sumber lain selain dosen, serta jaringan yang kurang memadai sehingga mempengaruhi konsentrasi dalam belajar.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.102 Pendidikan, Pengajaran
300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar > 371.33 Teknologi Pendidikan
300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar > 371.36 Metode Pengajaran Tertentu, Metode Pembelajaran Tertentu
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 31 May 2022 04:13
Last Modified: 31 May 2022 04:13
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20936

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year