Sabir, Muhammad (2012) Analisis Terhadap Kasus Perceraian Akibat KDRT di Kecamatan Lau dan Penyelesaiannya di Pengadilan Agama Maros (Tahun 2009-2011). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Muhammad Sabir.pdf Download (581kB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian yang diperoleh bahwa faktor-faktor yang dapat memicu salah satu pihak melakukan tindak kekerasan dalam rumah tangga adalah faktor ekonomi, Agama, perselingkuhan, pendidikan yang rendah, cemburu dan bisa juga disebabkan adanya salah satu orang tua dari kedua belah pihak yang ikut ambil andil dalam sebuah rumah tangga. Bentuk kekerasan yang dilakukan bisa berbentuk kekerasan fisik, psikis, seksual, dan penelantaran rumah tangga. Dan berbagai macam pula dampak atau akibat yang ditimbulkan. Proses penyelesaian perkara KDRT di Pengadilan Agama Maros sama halnya di Pengadilan Agama yang lain berdasarkan Administrasi Peradilan. Sebagai kelanjutanya, agar tidak terjadi tindak kekerasan dalam rumah tangga upaya yang harus dilakukan oleh pemerintah dan Pengadilan Agama Maros sebagai salah satu penagak hukum ialah kembali kepada asas mempermudah perkawinan dan mempersulit alasan-alasan perceraian dengan menggali penyebab-penyeban terjadinya percekcokan, sehingga diketahui bahwa pernikahan tersebut tidak dapat diselamatkan kecuali dengan jalan perceraian. Dan upaya yang lain dilakukan ialah mengadakan bimbingan dan penyuluhan tentang bagaimana membangun keuarga yang sakinah, waddah, dan warahmah.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Perceraian, Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) |
Subjek: | 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.3 Hukum Keluarga, Hukum Perkawinan, Hukum Pernikahan Menurut Islam, Munakahat > 2X4.33 Perceraian Menurut Islam 300 Ilmu Sosial > 346 Hukum Privat, Hukum Perdata > 346.01 Hukum Keluarga, Hukum Pernikahan |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Peradilan Agama |
Depositing User: | Baso Aswar Anas |
Date Deposited: | 17 Jul 2017 01:21 |
Last Modified: | 17 Jul 2017 01:24 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/2105 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year