Hasmah, Hasmah (2020) Metode Guru Madrasah Aliyah As’adiyah Putri Sengkang dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Peserta Didik Tinggal Kelas. Magister (S2) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
METODE GURU MADRASAH ALIYAH AS’ADIYAH PUTRI SENGKANG KABUPATEN WAJO DALAM MENGATASI KESULITAN BELAJAR PESERTA DIDIK TING~1_opt.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Bentuk–bentuk kesulitan belajar yang dialami peserta didik tinggal kelas di Madrasah Aliyah As’adiyah Putri Sengkang yaitu Slow learner dan Underachiever, faktor – faktor yang menyebabkan peserta didik tinggal kelas tersebut mengalami kesulitan belajar terdiri dari faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal berupa kesehatan yang terganggu, gangguan prenatal, intelegensi yang rendah, minat, perhatian, motivasi dan kesiapan. Faktor eksternal berupa cara mendidik orang tua. Metode guru Madrasah Aliyah As’adiyah Putri Sengkang dalam mengatasi kesulitan belajar peserta didik tinggal kelas tersebut yaitu: pemberian pembelajaran remedial yang dilakukan melalui tahapan mendiagnosis: pengumpulan data, pengolahan data, diagnosis, prognosis dan evaluasi. Metode lain yang dilakukan yaitu dengan menggunakan metode pembelajaran yang bervariasi seperti metode serta selingan humor dalam menyampaikan materi.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Magister (S2)) |
---|---|
Kata Kunci: | Metode mengatasi kesulitan belajar |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar > 371.36 Metode Pengajaran Tertentu, Metode Pembelajaran Tertentu |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Program Pascasarjana > Disertasi > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Satriani Satriani |
Date Deposited: | 05 Jul 2022 02:53 |
Last Modified: | 29 Feb 2024 02:33 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/21111 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year