Implementasi Penilaian Autentik pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Kelas XI IPA di MAN Gowa

Suandi, Suandi (2022) Implementasi Penilaian Autentik pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Kelas XI IPA di MAN Gowa. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Implementasi Penilaian Autentik pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Kelas XI IPA di MAN Gowa.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menyebutkan bahwa; 1) penilaian autentik telah terimplementasi pada mata pelajaran akidah akhlak kelas XI Ipa di MAN Gowa baik pada ranah sikap, pengetahuan, dan keterampilan; 2) Adapun beberapa kendala yang dialami oleh pendidik, mulai dari banyaknya peserta didik yang harus dinilai tidak sebanding dengan waktu sedikit, kurangnya rasa tanggung jawab dan kemandirian peserta didik, tingkat pemahaman peserta didik yang beragam, serta masih ada beberapa peserta didik yang belum lancar dalam membaca Al-Quran dan hadis; 3) untuk mengatasi kendala yang dialami, pendidik selalu memberikan motivasi dan nasehat kepada peserta didik, memanfaatkan waktu sebaik-baiknya, memberikan bimbingan khusus bagi peserta didik yang kurang lancar membaca Al-Quran atau hadis dengan bekerja sama dengan guru lain.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Pendidikan; Akidah Akhlak
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.102 Pendidikan, Pengajaran
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 16 Aug 2022 01:05
Last Modified: 16 Aug 2022 01:05
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/21395

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year