Strategi Pelayanan Perpustakaan Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar di Masa Pandemi Coronavirus Disease of 2019 (COVID-19)

Afriadin, Afriadin (2022) Strategi Pelayanan Perpustakaan Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar di Masa Pandemi Coronavirus Disease of 2019 (COVID-19). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
40400115068 AFRIADIN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil Penelitian menunjukan bahwa Strategi Pelayanan Perpustakaan Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar di Masa Pandemi yaitu, mengubah konsep perpustakaan konvensional menjadi perpustakaan digital, diantaranya yaitu mengoptimalkan layanan sirkulasi yaitu peminjaman, layanan bahan pustaka elektronik berupa aplikasi Perpustakaan Syekh yusuf, komunikasi informasi lewat website resmi Perpustakaan Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, dan jejaring media social dan beberapa inovasi terbaru. Dari layanan tersebut, terdapat faktor penghambat diantaranya tidak ada koleksi terbaru, jaringan yang masih kurang memadai, kurangnya sosialisasi pelayanan secara online serta masih banyak buku yang belum dikembalikan sehingga menghambat proses layanan selama pandemi.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Strategi pelayanan; COVID-19; layanan online
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 025 Operasional Perpustakaan > 025.5 Layanan Kepada Pengguna Perpustakaan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 10 Nov 2022 01:01
Last Modified: 10 Nov 2022 01:01
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/22210

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year