Tinjauan Hukum Islam tentang Tradisi Mabbollo dalam Adat Perkawinan Bugis (Studi Kasus di Kelurahan Biru Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone)

Hamdani, Taufiq Al (2019) Tinjauan Hukum Islam tentang Tradisi Mabbollo dalam Adat Perkawinan Bugis (Studi Kasus di Kelurahan Biru Kecamatan Tanete Riattang Kabupaten Bone). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
2019_TAUFIQ AL HAMDANI.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

erdasarkan hasil penelitian ini disarankan agar masyarakat tetap memperhatikan hukum islam yang telah ada bahwa dianjurkan untuk menikahkan putra putrinya apabila telah memenuhu syarat pernikahan dan tidak menghalang halangi untuk melakukan pernikahan karenena pernikahan merupakan salah satu anjuran yang diperintahkan oleh Rasulullah SAW

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Hukum Islam; Tradisi; Adat
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 392 Adat Istiadat Setempat > 392.5 Adat Istiadat tentang Pernikahan dan Perkawinan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Hukum Acara Peradilan dan Kekeluargaan
Depositing User: Haruddin .
Date Deposited: 20 Dec 2022 01:33
Last Modified: 20 Dec 2022 01:33
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/22450

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year