Maslahat dalam Dinamika Hukum Islam

Shuhufi, Muhammad (2022) Maslahat dalam Dinamika Hukum Islam. Rajagrafindo Persada, Depok. ISBN 978-623-372-555-2

[img]
Preview
Teks (Peer Review)
6. peereview; maslahat.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Teks (Hasil turnitin)
6.a. hasil turnity; maslahah.pdf

Download (32MB) | Preview
[img]
Preview
Teks (hasil turnitin)
Salinan 4. Maslahat dalam Dinamika Hukum Islam (Editor).pdf

Download (32MB) | Preview

Abstrak

Hukum Islam sebagai tatanan hukum yang hidup di tengahtengah masyarakat yang senantiasa mengalami dinamisasi dari waktu ke waktu dan dinamika yang tampak akan selalu berbeda antara satu tempat dengan tempat yang lainnya sesuai dengan percepatan perkembanga dinamika yang dialami oleh sebuah kelompok masyarakatnya. Dalam kondisi semacam ini, hukum Islam yang merupakan hukum yang harus mampu mampu menyerap setiap dinamika dalam masyarakat dituntut untuk mampu mengakomodir dan mengatur setiap dinamika yang terjadi. Mengantisipasi dinamika yang cukup bervariasi inilah sehingga ulama-ulama yang bergelut dalam bidang hukum Islam berupaya berijtihad dengan menggunakan kemaslahatan sebagai suatu pertimbangan penting dalam setiap rumusan hukum Islam. Dalam hal inilah sangat dibutuhkan adanya kemampuan menggunakan pendekatan kemaslahatan dalam ijtihad hukum Islam

Tipe Item: Buku
Kata Kunci: Hukum Islam; Maslahat
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
Depositing User: Haruddin .
Date Deposited: 04 Jan 2023 02:43
Last Modified: 06 Mar 2023 00:31
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/22472

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year