Tradisi Akkattere di Dusun Tamacinna Desa Maredekaya Kabupaten Gowa (Studi Unsur-unsur Budaya Islam)

Mutatahhir, Muh Anis (2021) Tradisi Akkattere di Dusun Tamacinna Desa Maredekaya Kabupaten Gowa (Studi Unsur-unsur Budaya Islam). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
40200117138 MUH. ANIS MUTATAHHIR.pdf

Download (701kB) | Preview

Abstrak

Tradisi Akkattere atau gunting rambut tidk ada keterangan yang pasti sejak kapan awal mula tradisi Akkattere karrena itu sudah berlanjut sejak lama dan turun temurun dari generasi ke generasi berikutnya. Akkattere berasal dari kata aqiqah (aaqiq) yang berarti rambut bayi yang baru lahir, karena itu aqiqah diartikan mengadakan selamatan lahirnya seorang bayi dengan menyembeli hewan. Motif dan tujuan tradisi Akkattere adalah untuk mensucikan dari kotoran bayi tersebut sekaligus bisa mengumpulkan keluarga dan para sahabat untuk menjalin tali silatul rahim dan tali silatul rahmi untuk mempererat hubungan kekeluargaan diantara keluarga dan sahabat yang datang.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 392 Adat Istiadat Setempat
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Sejarah Peradaban Islam
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 18 Jan 2023 01:34
Last Modified: 18 Jan 2023 01:34
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/22600

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year