Tafsir Ayat-ayat Komunikasi

Rosmini, Rosmini Tafsir Ayat-ayat Komunikasi. Penerbit Syahadah, Watampone.

[img]
Preview
Teks
Tafsir Ayat-ayat Komunikasi Rosmini.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstrak

Buku ini merupakan Buku Daras yang ditujukan sebagai pedoman dalam pengajaran MK Tafsir pada Semeseter II bagi mahasiswa Ilmu Komuniasi. Melalui buku daras ini, mahasiswa diperkenalkan ayat-ayat yang bertalian dengan tema-tema sentral dalam IlmuKomunikasi seperti unsur-unsur komunikasi, jenis-jenis dan level-kevek komunikasi, prinsip-prinsip komunikasi, keberadaan al-Qur'an sebagai media komunikasi manusia yang melampaui peran-peran media komunikasi massa modern. Dalam menyajikan yata-ayat aygn relevan dengan ilmu komunikasi, buku daras ini memuat penjelasan tentang arti mufradat, terjemahan, munasaha ayat baik dengan ayat sebelum dan sesudahnya di surah yang sama maupun dengan ayat yang terkait di ruah yang berbeda, asbab nuzul ayat, pendapat para mufassir terkait dengan tema-tema yang disajjikan, pokok-pokok kandungan ayat yang juga memuat perspektif ilmu komunikasi. Penyajian beberapa sub pembahasan di atas dimaksudkan agar mahasiswa mendapatkan pemahaman lebih ko prehensif terkait setiap ayat yang disajikan. Adapun upaya penyajian perrspektif ilmu komunikasi dlama pembahasan setia ayat diharpak dapat membantu mahasiswa mengintegrasikan wacana-wacana ilmu komunikasi dengan wawasan al-Qur'an

Tipe Item: Buku
Kata Kunci: Tafisr al-Qur'an Komunikasi
Subjek: 200 Agama > 2X1 Al-qur'an dan Ilmu yang Berkaitan > 2X1.3 Tafsir Al-Qur'an
300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial > 302.2. Komunikasi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora
Depositing User: Dr. Andi Ali Amiruddin
Date Deposited: 16 Jun 2023 01:02
Last Modified: 16 Jun 2023 01:02
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/24105

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year