Strategi Komunikasi Pemasaran Travel Haji dan Umrah dalam Merekrut Jamaah (Studi Kasus PT Al Bayan Permata Ujas)

Makkulau, A. (2022) Strategi Komunikasi Pemasaran Travel Haji dan Umrah dalam Merekrut Jamaah (Studi Kasus PT Al Bayan Permata Ujas). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
A. MAKKULAU-----.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa manajemen pemasaran PT Ujas Tour yaitu dengan cara komunikasi langsung serta melalui media cetak dan media sosial. Proses pemasaran dilakukan dengan komunikasi langsung, menggunakan media cetak yang dibagikan kepada masyarakat untuk mempermudah para calon jamaah haji yang tidak memiliki telepon seluler, dan media sosial untuk memanfaatkan aplikasi yang membuat travel Ujas Tour bisa lebih berkembang kedepannya.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.1 Ibadah > 2X4.15 Haji
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 17 Jul 2023 02:06
Last Modified: 17 Jul 2023 02:06
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/24241

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year