Kajian Jual Beli Perumahan Kaledupaya Residence dalam Perspektif Islam

Muthiah, Luthfiah Nur (2020) Kajian Jual Beli Perumahan Kaledupaya Residence dalam Perspektif Islam. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
90100115106 LUTHFIAH NUR MUTHIAH.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa perjanjian jual beli di PT. Trinita Karsa Utama menggunakan akad istishna'. Dalam hal ini penjual (developer) membuatkan suatu pesanan rumah dengan spesifikasi dan harga rumah disepakati diawal, sedangkan pembayaran dilakukan secara bertahap maupun secara tunai diawal sesuai dengan kesepakatan kedua belah pihak. Dalam perspektif Islam jual beli perumahan syariah di PT.Trinita Karsa Utama transaksinya sah, karena telah memenuhi rukun dan syarat jual beli serta memenuhi rukun dan syarat perjanjian dalam Islam dan tidak ada unsur riba.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Mekanisme; akad jual beli; perspektif Islam
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.2 Muamalat, Muamalah > 2X4.21 Jual Beli
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 06 Sep 2023 02:39
Last Modified: 06 Sep 2023 02:39
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/24720

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year