Analisis Mekanisme Penelusuran Bahan Pustaka di Perpustakaan MAN 1 Makassar

Sukmawati, Sukmawati (2022) Analisis Mekanisme Penelusuran Bahan Pustaka di Perpustakaan MAN 1 Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
skripsi Munaqasyah Sukmawati, S.I.P.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa mekanisme penelusuran bahan pustaka yang dilakukan oleh pemustaka di Perpustakaan MAN 1 Makassar belum berjalan sebagaimana yang diharapkan, hasil penelitian menunjukkan bahwa pemustaka lebih sering langsung menuju ke rak atau meminta bantuan kepada pustakawan untuk menemukan bahan pustaka yang dicari, hanya sebagian kecil yang terkadang mengikuti mekanisme penelusuran bahan pustaka yang telah diterapkan. Penerapan mekanisme penelusuran bahan pustaka di perpustakaan MAN 1 Makassar mulai diterapkan pada tanggal 15 September 2021, dan menginformasikan kepada pemustaka dengan mensosialisasikan kepada pemustaka yang berkunjung ke perpustakaan. Adapun kendala yang dihadapi pemustaka dalam menelusuri bahan pustaka di Perpustakaan MAN 1 Makassar yaitu masih banyak yang tidak memahami mekanisme penelusuran bahan pustaka, terkadang bahan pustaka yang di telusuri di Online Public Acces Catalog(OPAC) tidak ditemukan karena masih sebagian buku yang di input ke Online Public Acces Catalog (OPAC) sehingga terkendala dalam melakukan penelusuran bahan pustaka.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 027 Perpustakaan, Kearsipan, Pusat Informasi untuk Disiplin Ilmu secara Umum > 027.8 Perpustakaan Sekolah
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 03 Oct 2023 03:34
Last Modified: 03 Oct 2023 03:34
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/24837

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year