Pengembangan Bahan Ajar Kelas X Semester Ganjil Berbasis Kurikulum 2013 Madrasah Aliyah Pergis Kecamatan Campalagian Kabupaten Polewali Mandar

Amanda, Busrah (2016) Pengembangan Bahan Ajar Kelas X Semester Ganjil Berbasis Kurikulum 2013 Madrasah Aliyah Pergis Kecamatan Campalagian Kabupaten Polewali Mandar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
BUSRAH AMANDA_opt.pdf

Download (9MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian yang diperoleh dengan menunjukkan bahwa perangkat pembelajaran bahan ajar yang dikembangkan meliputi bahan ajar siswa setelah melalui validasi para ahli dan uji coba, maka perangkat pembelajaran ini dinyatakan valid, praktis dan efektif sehingga dapat digunakan pada pembelajaran fisika khususnya materi Dinamika Partikel (Eksperimen). Dengankesimpulan : a) perangkatpembelajaran yang valid, praktisdanefektif, b) perangkat pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam bahan ajar tersebut.Penelitian ini dilaksanakan di Madrasah Aliyah Pergis Kec. Campalagian Kab. Polewali Mandar.Data yang diperoleh digunakan untuk menganalisis kevalidan, keefektifan, kepraktisan perangkat pembelajaran dan peningkatan hasil belajar fisika dalam bahan ajar tersebut

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 373 Pendidikan Tingkat Sekolah Lanjutan > 373.238 Sekolah Menengah Atas, SMA
300 Ilmu Sosial > 375 Kurikulum
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Fisika
Depositing User: Refita Nur Asadi
Date Deposited: 06 Jul 2017 07:10
Last Modified: 06 Jul 2017 07:33
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/2492

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year