Harianto, Adi (2022) Efektivitas Penggunaan Metode Drill (Latihan) Terhadap Kemampuan Membaca dan Menulis Al-Qur’an pada Peserta Didik Kelas I MI Pesantren Darul Ihsan Kota Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Efektivitas Penggunaan Metode Drill (Latihan) Terhadap Kemampuan Membaca dan Menulis Al-Qur'an.pdf Download (733kB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian menunjukkan bahwa;1) Kemampuan membaca al-Quran peserta didik kelas 1 MI Pesantren Darul Ihsan Kota Makassar yang diajar dengan tidak menggunakan metode drill pretest sebesar 90%, sedangkan kemampuan membaca peserta didik kelas 1 MI Pesantren Darul Ihsan Kota Makassar yang diajar dengan tidak menggunakan metode drill pada posttest berada pada kategori cukup baik dengan jumlah presentasenya berada pada 52%; 2) Kemampuan menulis al-Qur'an peserta didik kelas 1 MI Pesantren Darul Ihsan Kota Makassar yang diajar dengan menggunakan metode drill pretest pada kelas kontrol berada pada kategori kurang dengan jumlah persentasenya sebesar 83%, kemampuan membaca peserta didik kelas 1 MI Pesantren Darul Ihsan Kota Makassar yang diajar dengan menggunakan metode drill pada posttest pada kelas kontrol berada pada kategori baik dengan jumlah presentasenya berada pada 69%; 3) Penerapan metode Drill efektif terhadap kemampuan membaca pada peserta didik kelas 1 MI Pesantren Darul Ihsan Kota Makassar . Sehingga dapat disimpulkan bahwa penerapan metode Drill efektif terhadap kemampuan membaca karena terdapat perbedaan antara kelas eksperimen dan kelas kontrol. Hal ini dibuktikan dengan adanya perbedaan kemampuan membaca antara kelas eksperimen dengan rata-rata 79,0 dan kelas control dengan rata-rata 57,28, dan berdasarkan hasil pengolahan data diperoleh nilai Sig (2-tailed) = 0,000 dengan demikian ditolak dan diterima karena Sig (2-tailed) < α atau (0,000 < 0,05)
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Pendidikan; metode latihan membaca dan menulis; al-qur'an; peserta didik; madrasah ibtidaiyah |
Subjek: | 200 Agama > 2X7 Filsafat dan Pengembangannya > 2X7.3 Pendidikan Agama Islam, Pendidikan Islam, Sekolah Islam > 2X7.31 Pendidikan Islam--Metoda, Sistem dan Media 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Depositing User: | Irawati Irawati |
Date Deposited: | 20 Nov 2023 02:29 |
Last Modified: | 20 Nov 2023 02:29 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/25052 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year