Respon Masyarakat Atas Arah Kiblat Makam: Analisis terhadap Perbedaan Metode Penentuan Arah Kiblat Masyarakat Kecamatan Pangkajene Kabupaten Pangkep

Ahmad, Mega Nur Awaliah (2023) Respon Masyarakat Atas Arah Kiblat Makam: Analisis terhadap Perbedaan Metode Penentuan Arah Kiblat Masyarakat Kecamatan Pangkajene Kabupaten Pangkep. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
10900119080_MEGA NUR AWALIAH AHMAD.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan tanggapan masyarakat terhadap arah kiblat makam di Kecamatan Pangkajene diketahui sudah paham bahwa setiap tempat yang ingin dibangun harus ditetapkan arah kiblatnya.. Sedangkan reaksi masyarakat Kecamatan Pangkajene terhadap perbedaan metode penentuan arah kiblat diketahui memberi jawaban yang baik dalam menyikapi penggunaan penentuan arah kiblat, meski awalnya terdapat reaksi pro/kontra masyarakat namun permasalahan tersebut tidak berangsur lama karena pihak yang berwenang dalam hal ini Bimas Islam langsung memberi pemahaman kepada masyarakat Kecamatan Pangkajene tentang pentingnya mengetahui arah kiblat menggunakan metode penentuan arah kiblat.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Arah Kiblat; Masyarakat
Subjek: 200 Agama > 297 Islam > 297.3 Ibadah > 297.382 Zikir, Kiblat
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Falak
Depositing User: Haruddin .
Date Deposited: 04 Dec 2023 04:33
Last Modified: 04 Dec 2023 04:33
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/25165

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year