Ideologi Novel Islammu Adalah Maharku Karya Ario Muhammad

Misrawati, Misrawati (2023) Ideologi Novel Islammu Adalah Maharku Karya Ario Muhammad. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
30100119133_MISRAWATI.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa prakrik sosial yang melatar belakangi lahirnya novel Islammu adalah Maharku bermula karena adanya sisi individu pengarang yang ikut serta dalam totalitas cerita, sejak kecil Ario Muhamamd sudah menghafal ayat-ayat al-Qur’an sampai ia melanjutkan kuliah Program S2 di Taiwan, novel ini ditulis agar menampilkan gambaran bagaimana kepercayaan atas Tuhan dan cinta terhadap manusia dengan perbedaan yang ada menjadi hal yang harus diperhatikan. Bentuk ideologi beroperasi di pemeran novel Islammu adalah Maharku karya Ario Muhammad yaitu keimanan, ketaatan, kesabaran, berpengetahuan dan berpendidikan

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 800 Kesusastraan > 809 Sejarah dan Kritik Sastra > 809.3 Penulis Fiksi/Pengarang Fiksi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ushuluddin, Filsafat dan Politik > Aqidah dan Filsafat Islam
Depositing User: Haruddin .
Date Deposited: 06 Dec 2023 05:34
Last Modified: 06 Dec 2023 05:34
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/25224

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year