Perbandingan Perilaku Belajar Peserta Didik di MI Muhammadiyah Salekoa dan Peserta Didik di SDN Center Malakaji Kecamatan Tompobulu Kabupaten Gowa

Umar, Marhalim (2017) Perbandingan Perilaku Belajar Peserta Didik di MI Muhammadiyah Salekoa dan Peserta Didik di SDN Center Malakaji Kecamatan Tompobulu Kabupaten Gowa. Undergraduate (S1) thesis, Univeritas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
HALIM.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Berdasarkan hasil analisis data menggunakan statistik deskriptif untuk perilaku belajarpeserta didik kelas IVdi MI Muhammadiyah diperoleh nilai rata-rata75,23berada dalam kategori sedang dari 26 sampel diperoleh nilai terendah 46 dan nilai tertinggi 93, danuntuk perilaku belajar peserta di dikkelas IV di SDN Center diperoleh nilai rata-rata91,35berada dalam kategori sedang dari 31 sampel diperoleh nilai terendah 42 dan nilai tertinggi 107. Berdasarkan hasil analisis statistik inferensial dengan uji t menunjukkan bahwa nilai t ditolak dan H1 hitung < t tabel (5,90<1,67)maka H diterima.Ini berarti terdapat perbaedaan perilaku belajar antara peserta didik kelas IV di MI Muhammadiyah Salekoa dan Peserta didik kelas IV di SDN Center Malakaji Kecamatan Tompobulu Kabupaten Gowa.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 649 Mengasuh anak; perawatan di rumah bagi orang sakit dan penderita cacat > 649.7 Pelatihan Pembentukan Moral dan Karakter untuk Anak-anak
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Users 843 not found.
Date Deposited: 14 Jun 2017 02:10
Last Modified: 14 Jun 2017 02:10
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/2594

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year