Pengaruh Pengenalan Konsep Bilangan terhadap Metode Bermain Tabung Angka pada Anak Usia 4-5 Tahun di TK Wahyu II Pattallassang

Rahayu, Iiend Kurnianti (2023) Pengaruh Pengenalan Konsep Bilangan terhadap Metode Bermain Tabung Angka pada Anak Usia 4-5 Tahun di TK Wahyu II Pattallassang. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Pengaruh Pengenalan Konsep Bilangan terhadap Metode Bermain Tabung Angka pada Anak Usia 4-5 Tahun di TK Wahyu II Pattallassang.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan: (1) pengenalan konsep bilangan pada anak usia 4-5 tahun sebelum penggunaan metode bermain tabung angka (pre-test) diperoleh nilai rata-rata sebesar 7,1. (2) pengenalan konsep bilangan pada anak usia 4-5 tahun setelah penggunaan metode bermain tabung angka (post-test) diperoleh nilai rata-rata sebesar 18,0. (3) Terdapat pengaruh yang signifikan antara sebelum dan setelah penggunaan metode bermain tabung angka pada anak usia 4-5 tahun di TK Wahyu II Pattallassang. Pengujian ini dilakukan dengan menggunakan SPSS, dengan tingkat signifikansi sebesar 0.002 < dari 0.05 yang berarti hipotesis kerja (H₁) dalam penelitin ini diterima, yaitu ada pengaruh metode bermain tabung angka terhadap kemampuan pengenalan konsep bilangan pada anak usia 4-5 tahun di TK Wahyu II Pattallassang. Kemudian dengan nilai korelasi (R) sebesar 0.758, R Square sebesar 0.575 yang berarti bahwa ada pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat adalah sebesar 57.5%.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Pendidikan anak usia dini; konsep bilangan; metode bermain tabung angka; anak usia 4-5 tahun
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
300 Ilmu Sosial > 372 Pendidikan Dasar > 372.21 Pendidikan Pra Sekolah
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Islam Anak Usia Dini
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 20 Feb 2024 00:58
Last Modified: 20 Feb 2024 00:58
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/26171

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year