Rachman, Fathur (2023) Aransement Kebijakan Penghalauan Kejahatan Transnasional: Sekuritisasi dan Rezim Pencucian (Money Laundry) di Asia Tenggara. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Ngeri Alauddin Makassar.
|
Teks
30800118076_FATHUR RACHMAN.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstrak
Hasil dan Pembahasan penelitian ini menemukan bahwa pencucian uang di berbagai belahan dunia memiliki corak dan karakter yang berbeda-beda, maka berbeda pula dalam penanganannya. Indonesia sebagai negara berkembang dengan segala kendala dalam penghalauan pencucian uang dari upaya dan mekanisme pemberantasan korupsi yang selama ini dilakukan oleh Indonesia masih dinilai kurang efektif dalam mencegah dan memberantas kejahatan pencucian uang. Sedangkan dari segi budaya, Singapura dengan kesadaran bernegara, kesadaran masayarakat dan sikap budaya profesionalisme sudah mendarah daging. Menurunnya pengawasan batas-batas negara mengakibatkan masyarakat terhimpit oleh ancaman kejahatan pencucian uang yang sedang berlangsung. Tidak dapat dipungkiri bahwa setiap negara memiliki pandangan yang berbeda terhadap kejahatan transnasional dan cara pandang yang berbeda dalam penanganannya sebagai ancaman terhadap keamanan masyarakat global.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Kejahatan; Pencucian Uang |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 345 Hukum Pidana > 345.02 Kejahatan |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Hubungan Internasional |
Depositing User: | Haruddin . |
Date Deposited: | 28 Mar 2024 02:42 |
Last Modified: | 28 Mar 2024 02:42 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/26499 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year