Pengembangan Media Penilaian Autentik Berbasis WATA (Web-Based Assessment and Test Analysis) pada Materi Pengukuran di SMAS Celebes Global School

Nursyamsi, Herdianti (2024) Pengembangan Media Penilaian Autentik Berbasis WATA (Web-Based Assessment and Test Analysis) pada Materi Pengukuran di SMAS Celebes Global School. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Pengembangan Media Penilaian Autentik berbasis WATA pada Materi Pengukuran di SMAS Celebes Global School.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kevalidan produk media penilaian autentik berbasis WATA (Web-Based Assessment and Test Analysis) yang dikembangkan, memperoleh indeks Gregory V=1 yang berarti valid dan layak untuk digunakan. Hasil analisis kepraktisan produk media penilaian autentik berbasis WATA (Web-Based Assessment and Test Analysis) yang dikembangkan berdasarkan hasil respon guru meperoleh skor kepraktisan sebesar 92, nilai ini memenuhi kriteria sangat praktis. Sedangkan dari hasil respon peserta didik memperolehan skor rata-rata sebesar 85, nilai ini memenuhi kriteria praktis. Sehingga dapat disimpulkan bahwa media penilaian autentik berbasis WATA (Web-Based Assessment and Test Analysis) telah memenuhi kriteria kepraktisan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Pendidikan fisika; media penilaian autentik; sekolah menengah atas
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
300 Ilmu Sosial > 373 Pendidikan Tingkat Sekolah Lanjutan > 373.238 Sekolah Menengah Atas, SMA
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Fisika
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 05 Jun 2024 01:26
Last Modified: 05 Jun 2024 01:54
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/27100

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year