Wahud, Wahud (2011) Penerapan Manajemen Sumber Daya Manusia dalam Meningkatkan Pengelolaan Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN Kendari. Magister (S2) thesis, Univeritas Islam Negeri Alauddin Makassar.
Teks
Wahud.pdf Restricted to Penulis dengan Akun Terdaftar Saja Download (1MB) |
Abstrak
Tesis ini membahas tentang penerapan manajemen sumber daya manusia dalam meningkatkan pengelolaan Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Kendari. Pokok masalah tesis ini adalah untuk mengetahui penerapan manajemen sumber daya manusia dalam meningkatkan pengelolaan Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Kendari, untuk mengetahui hambatan-hambatan dan perkembangan sumber daya manusia di STAIN Kendari, untuk mengetahui hasil dan penerapan manajemen sumber daya manusia di STAIN Kendari.Dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif melalui pengumpulan data lapangan dengan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Dari hasil penelitian, ternyata penerapan manajemen sumber daya manusia di STAIN Kendari secara keseluruhan belum terlaksana dengan baik, karena masih banyak mahasiswa yang bertempat tinggal jauh dari kampus, sehingga sering mengalami keterlambatan sementara keadaan ekonomi orang tua mahasiswa golongan menengah kebawah yang mengakibatkan pembayaran SPP selalu tidak tepat waktu, sarana pendidikan yang kurang memadai, seperti kurang media pembelajaran (OHP) dan sebagainya.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Magister (S2)) |
---|---|
Subjek: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 658 Manajemen Umum > 658.3 Manajemen Personalia, Manajemen Sumber Daya Manusia, Manajemen SDM > 658.31 Bagian-bagian Manajemen Sumber Daya Manusia |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Program Pascasarjana > Tesis > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Users 843 not found. |
Date Deposited: | 19 Jun 2017 02:54 |
Last Modified: | 19 Jun 2017 02:54 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/2715 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year