Afikah, Nur (2020) Operasi Plastik dalam Perspektif Hadis Nabi SAW (Suatu Kajian Taḥlīlī terhadap Hadis Riwayat ‘Abdullah bin Mas’ud). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
Teks
NURAFIKAH_30700116050.pdf Download (768kB) |
Abstrak
Dari segi medis, untuk operasi plastik bagian kulit dan tulang harus diambil dari bagian tubuhnya sendiri bukan dari orang lain karena dikhawatirkan orang lain tersebut memiliki riwayat penyakit yang membahayakan yang dapat menimbulkan masalah baru untuk orang yang ingin melakukan operasi plastik yang dikarenakan cacat tersebut. Seorang lebih menerima keadaan dengan bentuk ciptaan Allah SWT yang ia miliki dengan rasa syukur maka akan merasakan kecantikan tersendiri tanpa harus merubah dengan cara operasi plastik yang justru dilarang oleh Allah SWT. Implikasi skripsi ini peneliti berharap memberi pemahaman kepada masyarakat bahwa penting untuk mengetahui hadis sebagai motivasi dan solusi untuk dapat mengubah manusia dalam melakukan suatu tindakan dengan jalan yang benar yaitu dengan menggunakan akal tanpa mendatangkan murka Allah swt dan melukai dirinya sendiri. Sebagaimana memikirkan dampak penggunaan operasi plastik seperti, hematoma, seroma, pendarahan, infeksi, kerusakan saraf dll akibat penggunaan operasi plastik jangka panjang.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 200 Agama > 2X2 Al-Hadits dan yang Berkaitan > 2X2.3 Kumpulan Hadits Menurut Bidang Tertentu |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ushuluddin, Filsafat dan Politik > Ilmu Hadis |
Depositing User: | Hijrana Bahar |
Date Deposited: | 23 Sep 2024 07:01 |
Last Modified: | 23 Sep 2024 07:01 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/27446 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year