Peran Keluarga dalam Menerapkan Pendidikan Islam pada Anak Usia Dini di Desa Pao Kecamatan Tarowang Kabupaten Jeneponto

Nuraeni, Nuraeni (2025) Peran Keluarga dalam Menerapkan Pendidikan Islam pada Anak Usia Dini di Desa Pao Kecamatan Tarowang Kabupaten Jeneponto. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Nuraeni-----.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) peran keluarga dalam menerapkan pendidikan Islam pada anak usia dini diantaranya yakni menjamin kehidupan emosional anak, menanamkan dasar Pendidikan moral dan sebagai peletak dasar keagamaan. 2) upaya dalam menerapkan pendidikan Islam yaitu dengan mengajarkan nilai akidah, nilai ibadah dan nilai akhlak kepada anak. 3) Dampak dalam penerapan pendidikan Islam pada anak menunjukkan hasil yang sangat positif. Ini menunjukkan bahwa nilai-nilai agama yang diajarkan sejak dini, seperti salat berjamaah, mengaji, dan berperilaku sopan, serta menggunakan hijab, memberi dampak yang baik bagi perkembangan anak.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 01 Jul 2025 03:29
Last Modified: 01 Jul 2025 03:29
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/29421

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year