Yanas, Muhammad Badawi (2017) Pengaruh Pembelajaran Luar Kelas Dengan Memanfaatkan Biota Laut Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Siswa di SMA Barrang Lompo Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Univeritas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
SKRIPSI BADAWI.pdf Download (18MB) | Preview |
Abstrak
Jenis penelitian yang digunakan adalah Quasi Eksperimental dengan desain penelitian pretes dan postes dengan pemilahan kelompok yang tidak diacak.Populasi penelitian adalah kelas X SMA Barrang Lompo Makassar yang berjumlah 2 kelas sehingga teknik sampling adalah sampel jenuh. instrumen penelitian yang digunakan adalah skala motivasi mengukur motivasi belajar dan tes untuk mengukur hasil belajar.Teknik analisis data digunakan yaitu analisis statistik deskriptif dan analisis statistik inferensial yaitu uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis (analisis kovarian). Berdasarkan hasil analisis dapat diketahui bahwamodel pembelajaran luarkelas dengan memanfaatkan biota laut berpengaruh terhadap motivasi dan hasilbelajar siswa.Hasil analisis statistik inferensial diperoleh sig<α(0,022<0,05)dan(0,000<0,05) sehingga Ho ditolak dan H diterima.Motivasi belajar kontrol lebihrendah 5,035daripada kelas eksperimen dan hasil belajar kontrol lebih rendah 10,005 daripada kelas eksperimen. Berdasarkan data tersebut disimpulkan bahwa model pembelajaran luar kelas dengan memanfaatkan biota laut berpengaruh terhadap motivasi dan hasil belajar siswa SMA Barrang Lompo Makassar
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Pembelajaran Luar Kelas; Outdoor Learning; Biota Laut; PotensiLokal; Motivasi Belajar; Hasil Belajar dan Analisis Kovarian |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Biologi |
Depositing User: | Users 843 not found. |
Date Deposited: | 28 Jul 2017 01:55 |
Last Modified: | 28 Jul 2017 01:59 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/3278 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year