Modifikasi Struktur Etil Ester dari Crude Palm Oil (CPO) Menggunakan Reaksi Oksidasi dengan Variasi Konsntrasi KMnO

Yuliana, Yuliana (2017) Modifikasi Struktur Etil Ester dari Crude Palm Oil (CPO) Menggunakan Reaksi Oksidasi dengan Variasi Konsntrasi KMnO. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Yuliana.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil rendemen yang diperoleh dari oksidasi dengan KMnO 2%, 3%, 4%, 5% dan 6% berturut-turut yaitu 2,14%; 2,08%; 2,1065%; 1,87%; dan 1,39%. Titik nyala secara berturut-turut yaitu 120o C, 130o C, 140o C, 140 C. Data-data dari IR menunjukkan spektrum yang terlihat hampir sama, yang ditandai dengan pita-pita khas pada rentang serapan tertentu seperti regang C=O; C-O; C-H (sp 3) dan =C-H (sp2). Data spektrum dari GC-MS menunjukkan bahwa komponen minor yang diprediksi sebagai hasil reaksi oksidasi adalah senyawa nonanal dan asam nonanoat.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Modifikasi, Biodiesel, Crude Palm Oil (CPO), Reaksi Oksidasi
Subjek: 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 540 Kimia & Ilmu-Ilmu yang Berkaitan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Kimia
Depositing User: Users 5 not found.
Date Deposited: 13 Sep 2017 01:58
Last Modified: 13 Sep 2017 06:11
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/4337

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year