Pengaruh Penerepan Kontekstual Teaching Learning (CTL) Terhadap Pembentukan Perilaku Fisika Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 12 Makassar

Ilyas, Ilyas (2010) Pengaruh Penerepan Kontekstual Teaching Learning (CTL) Terhadap Pembentukan Perilaku Fisika Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 12 Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
ILYAS.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Umumnya di setiap sekolah, pelajaran fisika menjadi suatu problema bagi siswa. Persoalan sekarang bagaimana sebagai guru yang baik dan bijaksan mampu menggunakan model pembelajaran yang berkaitan dengan cara memecahkan masalah. Sehingga konsepsi siswa tentang mata pelajaran fisika dapat berubah yang dulunya menjadi momok menakutkan menjadi mata pelajaran yang mudah dan menyenangkan. Untuk membantu siswa memahami konsep-konsep dan memudahkan guru dalam mengajarkan konsep-konsep tersebut diperlukan suatu pendekatan pembelajaran yang langsung mengaitkan materi konteks pelajaran dengan pengalaman nyata dalam kehidupan sehari-hari. Pendekatan pembelajaran tersebut adalah pembelajaran contekstual teaching learning. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis deskriptif diperoleh skor rata-rata perilaku fisika siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 12 Makassar adalah 98,6. Adapun analisis inferensial menunjukkan nilai t hitung 5 sedangkan t pada taraf signifikansi 5% adalah 2,00 . Dengan demikian, nilai t jauh lebih kecil dari pada t tabel hitung dan tabel hipotesis nihil ditolak, artinya penerapan Pendekatan Kontekstual Teaching Learning (CTL)) dapat meningkatkan perilaku fisika siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 12 Makassar.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.8 Siswa, Murid, Pelajar
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Fisika
Depositing User: Hijrana Bahar
Date Deposited: 18 Sep 2017 02:21
Last Modified: 18 Sep 2017 02:21
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/4452

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year