Prima, Andy Kurdian (2010) Kontrak Baku dalam Perjanjian Jual Beli Motor ditinjau dari Asas Kebebasan Berkontrak di dalam KUHPerdat di Kota Makassar. Undergraduate (S1) thesis, universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Andy Kurdian Prima.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian menunjukkan bahwa kontrak baku dalam perjanjian jual beli motor di kota Makassar merupakan suatu perjanjian yang bertentangan dengan undang-undang hukum perdata dalam buku III, perjanjian baku dikatakan bertentangan karena perjanjian tersebut tidak memenuhi 4 (empat) unsur syarat-syarat dalam pembuatan perjanjian yang diatur dalam Pasal 1320 yang intinya harus ada kesepakatan antara kedua belah pihak. Kontrak baku juga merupakan suatu perjanjian yang isi perjanjiannya di tentukan oleh pihak perusahaan yang diberikan kepada pembeli (konsumen), sedangkan para konsumen hanya mensepakati surat perjanjian tersebut tidak ada campur tangan dalam menentukan isi dan syarat-syarat perjanjian. Timbulnya kontrak baku dilatar belakangi terhadap surat perjanjian dalam artian pihak pelaku usaha (penjual) tidak menginformasikan terlebih dahulu dan tidak juga memberikan duplikat dari surat perjanjian tersebut maka ketika ada permasalahan maka pihak konsumen tidak boleh mempermasalahkannya karena didalam isi perjanjian sudah diatur segalanya tentang barang,hak pembeli,hak penjual (kreditur), kewajiban pembeli dan kewajiban penjual.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.2 Muamalat, Muamalah > 2X4.21 Jual Beli |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Hukum |
Depositing User: | Irmawati Irmawati |
Date Deposited: | 26 Sep 2017 07:19 |
Last Modified: | 26 Sep 2017 07:19 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/4773 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year