Penerarapan Etika Bisnis Bagi Pedagang Muslim Dalam Persaingan Usaha (Studi Pada Pasar Butung Makassar)”.

Irnasari, Irnasari (2017) Penerarapan Etika Bisnis Bagi Pedagang Muslim Dalam Persaingan Usaha (Studi Pada Pasar Butung Makassar)”. Undergraduate (S1) thesis, universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Irnasari.PDF

Download (5MB) | Preview

Abstrak

Berdasarkan hasil penelitian, maka penulis menemukan bahwa Penerapan Etika Bisnis Bagi Pedagang Muslim Dalam Persaingan Usaha sudah berjalan karena dari hasil penelitian terhadap pedagang, ada yang sudah mengetahui tentang etika dan menerapkannya dan ada juga yang mengetahui namun tidak menerapkannya. persaingan usaha yang di lakukan pedagang di Pusat Grosir Butung makassar dapat dikatakan persaingan yang jujur dan sehat karena para pedagang yakin bahwa rezki telah diatur oleh allah swt. dan masing-masing telah ada bagiannya. Oleh karena itu, para pedagang tidak terlalu memikirkan persaingan dan menganggap bahwa dalam berdagang pasti ada untung rugi dan semua itu harus di terima resikonya.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Etika Bisnis, Pelaku Bisnis, Pedagang.
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 650 Bisnis
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 29 Sep 2017 06:22
Last Modified: 29 Sep 2017 06:22
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/4829

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year