Hadis-hadis tentang Etika Hakim (Telaah Kritis terhadap Kualitas dan Kehujahan)

Zain, Abdul Rahman (2012) Hadis-hadis tentang Etika Hakim (Telaah Kritis terhadap Kualitas dan Kehujahan). Magister (S2) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Abdul Rahman Zain.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa etika hakim dalam hadis sebanyak lima sub bahasan. Kelima macam hadis tersebut, kualitas sanadnya sahih, h}asan dan d}a‘i>f. Meskipun sanadnya ada yang d}a‘i>f, namun matannya dapat diterima sebagai argumen sekunder. Kandungan hadisnya dapat diklasifikasikan dalam dua bagian. Pertama, etika dalam peradilan yang menekankan mendengar keterangan kedua belah pihak, persamaan perlakuan kepada orang yang berperkara dan larangan memutuskan perkara dalam keadaan marah. Kedua, etika di luar persidangan berupa larangan menerima suap dan hadiah.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Magister (S2))
Subjek: 200 Agama > 2X2 Al-Hadits dan yang Berkaitan > 2X2.1 Hadis, Ahli
300 Ilmu Sosial > 347 Hukum acara perdata dan pengadilan > 347.014 Hakim
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Program Pascasarjana > Tesis > Theologi Islam
Depositing User: Users 5 not found.
Date Deposited: 29 Sep 2017 06:21
Last Modified: 29 Sep 2017 06:35
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/4830

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year