Nur, Ely (2015) Pengaruh Penyaluran Kredit Koperasi Rahmat terhadap Pendapatan Petani Rumput Laut di Kecamatan Arungkeke Kabupaten Jeneponto. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
ELY NUR.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian ini diperoleh nilai R sebesar 0,847 sehingga dapat menjelaskan hubungan variabel X terhadap variabel Y sebesar 0,717 atau 71%, hal ini menunjukkan bahwa besar persentase Pendapatan Petani Rumput Laut yang bisa dijelaskan oleh Penyaluran Kredit Koperasi Rahmat variabel bebas yaitu 71% dan sisanya sebesar 29% dipengaruhi oleh variabel diluar model penelitian. Dengan Nilai signifikan 0,000. Hal ini berarti bahwa variabel Penyaluran Kredit Koperasi Rahmat berpengaruh signifikansi terhadap Pendapatan Petani Rumput Laut. Penelitian ini adalah penelitian lapangan dan jenisnya adalah penelitian kuantitatif.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Penyaluran Kredit Koperasi Rahmat, Pendapatan Petani Rumput Laut |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 334 Koperasi |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ilmu Ekonomi |
Depositing User: | Sry Rezky Wardyanty |
Date Deposited: | 03 Nov 2017 01:07 |
Last Modified: | 03 Nov 2017 01:07 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/5209 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year