Perbandingan Model TAPPS (Thinking Aloud Pair Problem Solving) dan Model TPS (Think Pair Share) terhadap Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 4 Bulukumba

Hidayah, Rahmatul (2016) Perbandingan Model TAPPS (Thinking Aloud Pair Problem Solving) dan Model TPS (Think Pair Share) terhadap Kemampuan Komunikasi Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 4 Bulukumba. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
RAHMATUL HIDAYAH_opt.pdf

Download (23MB) | Preview

Abstrak

Hasil analisis statistik inferensial data menunjukkan bahwa nilai signifikansi yang diperoleh t hitung 4,573 > t tabel 2,024 dan signifikansi (0,000 < 0,05). Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan kemampuan komunikasi matematika antara siswa yang diajar menggunakan model thinking aloud pair problem solving (TAPPS) dengan siswa yang diajar menggunakan model think pair share (TPS) pada siswa kelas VIII SMP 4 Bulukumba.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mawaddah Mawaddah
Date Deposited: 30 Oct 2017 03:33
Last Modified: 30 Oct 2017 03:33
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/5288

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year