Muslimin, Muslimin (2014) Persepsi Pemustaka tentang Layanan Sirkulasi di Perpustakaan Pascasarjana Universiatas Islam Negeri Alauddin Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
MUSLIMIN.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi pemustaka tentang layanan sirkulasi diPerpustakaan Pascasarjana Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar mengenai ketertarikan berkunjung sebagian besar pemustaka tertarik berkunjung karena ruangannya nyaman untuk di tempati kerja tugas dan fasilitas wifinya sangat mendukung selain itu persepsi pemustaka pada bagian layanan sirkulasi semua pemustaka sudah memiliki kartu anggota dan semua pemustaka sering meminjam buku serta sudah memanfaatkan bagian layanan sirkulasi sebagaimana fungsinya,sementara mengenai persepsi pemustaka tentang layanan sirkulasi sudah bagus namun masih ada yang perlu ditingkatkan oleh pustakawan agar pemustaka lebihpuas dengan layanan yang diberikan, serta persepsi pemustaka mengenai koleksibuku masih perlu ditambah sesuai dengan kebutuhan konsentrasi masing-masing pemustaka di Perpustakaan Pascasarjana Universitas Islam Negeri AlauddinMakassar.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Persepsi Layanan Sirkulasi |
Subjek: | 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 025 Operasional Perpustakaan > 025.6 Layanan Sirkulasi Perpustakaan |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan |
Depositing User: | Ririn Efriani |
Date Deposited: | 06 Nov 2017 02:26 |
Last Modified: | 06 Nov 2017 02:26 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/5594 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year