Farid, Miftah (2015) Alat Bukti Elektronik dalam Proses Pembuktian Perkara Perdata di Pengadilan. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
miftah farid.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstrak
Setelah diadakan pembahasan terhadap beberapa ulasan permasalahan, maka penulis menyimpulkan; Pertama,kedudukan alat bukti elektronik secara sah dantegas diakui sebagai alat bukti yang sah dipergunakan dalam praktik persidangan dipengadilan, sebagai perluasan alat bukti dalam hukum acara yang berlaku di Indonesia. Kedua,kekuatan pembuktian alat bukti elektronik dipersamakan dengan dokumen yang di buat di atas kertas. Hal ini dapat dipahami bahwa alat bukti elektronik tetap memungkinkan untuk dilumpuhkan dengan adanya bukti lawan(tegenbewijs)
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Pengadilan; Perdata |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 347 Hukum acara perdata dan pengadilan > 347.01 Pengadilan 300 Ilmu Sosial > 348 Undang-undang, peraturan-peraturan, perkara-perkara > 348.04 Kasus Pengadilan, Perkara Pengadilan |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Peradilan Agama |
Depositing User: | Dewi Dewi |
Date Deposited: | 06 Nov 2017 03:10 |
Last Modified: | 06 Nov 2017 03:11 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/5715 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year