Konsep Sibaliparriq Masyarakat Nelayan terhadap Peningkatan Pendapatan Keluarga dalam Perspektif Ekonomi Islam di Desa Pambusuang Kec. Balanipa Kab. Polewali Mandar

Ramlan, Muhammad (2017) Konsep Sibaliparriq Masyarakat Nelayan terhadap Peningkatan Pendapatan Keluarga dalam Perspektif Ekonomi Islam di Desa Pambusuang Kec. Balanipa Kab. Polewali Mandar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
MUHAMMAD RAMLAN_opt.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsep kerjasama (Sibaliparriq) sangat berperan penting, dimana keluarga yang menerapkan prinsip Sibaliparriq mampu meningkatkan pendapatan keluarga mereka dibandingkan dengan keluarga yang tidak menerapkan konsep kerjasama (Sibaliparriq), mereka memiliki pendapatan yang masih kurang. Pandangan ekonomi Islam tentang konsep Sibaliparriq sejalan dengan al-Qur’an, karena di dalam al-Qur’an pola kerjasama dan tolong menolong antara suami istri untuk menyejahterakan keluarga sangat dianjurkan. Implikasi dalam penelitian ini adalah Konsep Sibaliparriq dapat mengantarkan kepada rumah tangga yang harmonis, sejahtera dan dapat meningkatkan ekonomi keluarga olehnya itu konsep Sibaliparriq harus terus di aktualisasikan di dalam masyarakat Mandar dan terus dipertahankan karena merupakan prinsip hidup yang diwariskan secara turun temurun dalam masyarakat Mandar.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Ekonomi, sibaliparriq
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial > 302.14 Partisipasi Sosial
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam
Depositing User: Muhammad Ramlan
Date Deposited: 24 Oct 2017 05:32
Last Modified: 24 Oct 2017 05:32
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/5846

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year