Efektivitas Penerapan Model Pembelajaran Contextual Teaching Leaning(CTL) terhadap Hasil Belajar Fisika pada Materi Suhudan Kalor di Kelas X SMAN 2 Lambu Kab. Bima

Asfianti Dewi, Febby Aryani (2017) Efektivitas Penerapan Model Pembelajaran Contextual Teaching Leaning(CTL) terhadap Hasil Belajar Fisika pada Materi Suhudan Kalor di Kelas X SMAN 2 Lambu Kab. Bima. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
FEBBY ARYANI ASFIANTI DEWI.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil analisis data dengan menggunakan statistik deskriptif untuk hasil belajar peserta didik pada kelas X MIA 2 sebagai kelas ekperimen dengan menggunakan metode contextual teaching learning berada pada kategori cukup dengan frekwensi sebanyak 13 siswa, dimana rentar nilai dari skor terendah hingga skor tertinggi adalah 55-95, dan dikategorikan dari cukup-sangat tinggi, dengan nilai rata-rata 77.85. Gambaran hasil belajar fisika pada kelas X MIA 1 sebagai kelas kontrol dengan menggunakan metode ceramah dalam proses pembelajaran berada pada kategori cukup dengan frekwensi sebanyak 20 peserta didik. Skor terendah yang diperoleh salah seorang peserta didik adalah 45 sedang skor tertiggi yang dicapai yaitu 80,dengan kategori nilai dari rendah-tinggi,dengan rata-rata skor yaitu 72.32. Model contekstual teaching learning efektif dalam meningkatkan hasil belajar fisika siswa kelas X SMA Negeri 2 Lambu dalam mata pelajaran suhu dan kalor dilihat dari nilai T tabel pada pengujian hipotesi yaitu =2.70> = 6,08.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 530 Fisika
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Fisika
Depositing User: Users 5 not found.
Date Deposited: 27 Oct 2017 02:49
Last Modified: 27 Oct 2017 02:49
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/6004

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year