Kredibilitas Pemberitaan pada Portal Berita Online Kompas.com (Suatu Studi Analisis Isi)

Ode, Canggi Araliya Aprianti (2014) Kredibilitas Pemberitaan pada Portal Berita Online Kompas.com (Suatu Studi Analisis Isi). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
CANGGI ARALIYA APRIANTI ODE.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menjelaskan kredibilitas pemberitaan pada berita online kompas.com yang meliputi dimensi Accuracy (Akurasi judul dan isi 100%, kesalahan penulisan 93%, dan akurasi foto dan isi 100%), dimensi Believability (Opinitative 96%, dan transparasi sumber berita 91%), dimensi Bias (Cover both side 43%), serta dimensi Completeness (Kelengkapan unsur berita 92%).

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Berita Online; Berita Daring, Kompas.com, Kredibilitas Pemberitaan
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 070 Jurnalisme, Surat Kabar > 070.4 Jurnalisme, Jurnalistik, Pers > 070.43 Liputan Berita, Laporan dan Pengumpulan Berita
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Jurnalistik
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 13 Nov 2017 01:22
Last Modified: 13 Nov 2017 01:22
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/6479

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year