Nasir, Muh. Nawir (2014) Hubungan Budaya Belajar dengan Perilaku Belajar Mahasiswa Jurusan Pendidikan Fisika Angkatan 2013 UIN Alauddin Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
MUH. NAWIR NASIR_opt.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstrak
Berdasarkan hasil analisis data dengan menggunakan statistik deskriptif untuk budaya belajar diperoleh rata-rata 69,06 dengan kategori sedang, dan perilaku belajar mahasiswa diperoleh rata-rata 90,059 dengan kategori kuat. Berdasarkan hasil analisis uji korelasi pearson product moment diperoleh hasil 0,509 kemudian dilakukan uji signifikasi dengan uji T dengan cara membandingkan T hitung dengan T tabel dengan taraf kesalahan 5% dan T tabel = 2,042, dengan T hitung lebih besar dari T tabel, dari perhitungan yang dilakukan ternyata T h > T t (3,3468 >2,042). Jadi dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara budaya belajar dengan perilaku belajar Mahasiswa Jurusan Pendidikan Fisika Angkatan 2013 UIN Alauddin Makassar
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Budaya Belajar; Perilaku Belajar |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.102 Pendidikan, Pengajaran 300 Ilmu Sosial > 378 Pendidikan Tinggi, Unversitas > 378.1 Organisasi dan Aktivitas di Perguruan Tinggi |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Fisika |
Depositing User: | Hijrana Bahar |
Date Deposited: | 13 Nov 2017 04:12 |
Last Modified: | 13 Nov 2017 04:12 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/6510 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year