Persepsi Pemustaka terhadap Sarana dan Prasarana di Badan Perpustakaan dan arsip Daerah (Bpad) Provinsi Sulawesi selatan

Astuti, Sri (2016) Persepsi Pemustaka terhadap Sarana dan Prasarana di Badan Perpustakaan dan arsip Daerah (Bpad) Provinsi Sulawesi selatan. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Sri Astuti.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa sarana dan prasarana yang ada di Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah (BPAD) Provinsi Sulawesi Selatan telah ditata dengan baik dan memberikan kenyamanan bagi pemustaka yang berkunjung. Penataan kursi, meja, rak buku, koleksi, serta adanya fasilitas AC dan WIFI sangat menarik minat kunjung pemustaka yang berkunjung di Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah (BPAD) Provinsi Sulawesi Selatan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Sarana dan Prasarana; Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah(BPAD) Provinsi Sulawesi Selatan
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 025 Operasional Perpustakaan > 025.5 Layanan Kepada Pengguna Perpustakaan
000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 027 Perpustakaan, Kearsipan, Pusat Informasi untuk Disiplin Ilmu secara Umum > 027.4 Perpustakaan Publik, Perpustakaan Umum, Taman Baca Rakyat
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Users 5 not found.
Date Deposited: 04 Dec 2017 03:03
Last Modified: 04 Dec 2017 03:03
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/6961

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year