Peranan Lembaga Pemasyarakatan dalam Proses Peradilan Pidana Anak (Studi kasus di Lembaga Pemasyarakatan Klas IIA Kabupaten Maros)

Anwar, Chairil (2017) Peranan Lembaga Pemasyarakatan dalam Proses Peradilan Pidana Anak (Studi kasus di Lembaga Pemasyarakatan Klas IIA Kabupaten Maros). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Chairil Anwar.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: (1) Dalam peranan lembaga pemasyarakatan dalam proses peradilan pidana anak di lembaga pemasyarakatan klas IIA maros tempat untuk membina serta mendidik narapidana ataupun anak didik pemasyarakatan dan diperlukan suatu bentuk pembinaan dan pendidikan yang tepat agar dapat merubah para narapidana dan tahanan menyadari kesalahannya dan menjadi lebih baik, olehnya itu sesuai dengan ketentuan perundang-undangan harus mendapatkan pendidikan di Lembaga Pemasyarakatan agar dapat terus melanjutkan pendidikannya walaupun di dalam lembaga pemasyarakatan, dan (2) Pandangan hukum Islam terhadap peranan lembaga pemasyarakatan dalam proses peradilan pidana anak adalah mengasingkan pelaku jarīmah yang telah sesuai dengan aturan Undang-Undang No.12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Lembaga Pemasyarakatan; Peradilan; Pidana Anak; Lembaga Pemasyarakatan; Kabupaten Maros
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 345 Hukum Pidana
300 Ilmu Sosial > 364 Kriminologi > 364.1 Tindakan Kriminal, Kejahatan > 364.15554 Kejahatan pada Anak
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Hukum Tata Negara
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 22 Dec 2017 06:15
Last Modified: 22 Dec 2017 06:15
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/7214

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year