Prosedur Penyiangan Koleksi di Perpustakaan Utsman Bin Affan Universitas Muslim Indonesia Makasar

Ramadani, Fitrah (2017) Prosedur Penyiangan Koleksi di Perpustakaan Utsman Bin Affan Universitas Muslim Indonesia Makasar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
FITRA RAMADANI.compressed.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Jenis penelitian yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian ini dilakukan di Perpustakaan Utsman Bin Affan Universitas Muslim Indonesia Makassar. Dalam penelitian ini penulis mengumpulkan data dengan cara wawancara, observasi dan dokumentasi. Adapun yang menjadi informan dalam penelitian ini adalah pustakawan di Perpustakaan Utsman Bin Affan Universitas Muslin Indonesia Makassar. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa prosedur penyiangan koleksi yang dilakukan oleh Perpustakaan Utsman Bin Affan Universitas Muslim Indonesia Makassar pertama-tama membentuk kepanitiaan, pendataan koleksi, pemilihan koleksi, pendataan manfaat koleksi, penarikan alat perlegkapan koleksi, penempatan koleksi dari gudang dalam melakukan penyiangan, melihat kondisi fisik dari koleksi kemudia koleksi yang disiangi di bentuk jadi soft file lalu disimpan untuk sementara waktu, melalui pertimbangan yang matang lalu dikeluarkan dari gudang. Mengenai kendala yang dihadapi yaitu Dana, SDM, dan waktu melakukan kegiatan penyiangan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 025 Operasional Perpustakaan > 025.8 Pemeliharaan Bahan Pustaka
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Users 5 not found.
Date Deposited: 08 Feb 2018 02:19
Last Modified: 08 Feb 2018 02:19
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/7877

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year