Halik, Mutmainna N. (2017) Tanggung Jawab Dokter Muda terhadap Pasien dalam Memberikan Pelayanan Kesehatan. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
MUTMAINNA N HALIK_opt.pdf Download (8MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian bahwa Hubungan antara dokter muda dan pasien adalah hubungan yang berbentuk hubungan medik dan tidak berbentuk hubungan hukum. Oleh karena itu dalam pelayanan kesehatan tanggung jawab terhadap pasien sepenuhnya belum ada karena dasarnya dokter muda adalah seorang pelajar magang di rumah sakit. Tanggung jawab sepenuhnya terhadap pasien adalah dokter. Dokter muda hanya murni memiliki hubungan hukum dengan rumah sakit dan dokter pembimbing ( Supervisor ). Walaupun tidak memiliki hubungan hukum dengan pasien dokter muda tetap berusaha melalukan tugasnya sebaik mungkin agar yang mereka pelajari dipembimbing dapat bermanfaat bagi mereka kelak menjadi seorang dokter. Dan pasien yang mereka tangani mendapatkan pelayanan yang baik.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Tanggung jawab; Dokter; Kesehatan; Pasien |
Subjek: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 610 Ilmu Kedokteran, Ilmu Pengobatan, dan Ilmu Kesehatan > 610.92 Petugas Medis, Dokter |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Hukum |
Depositing User: | Users 7 not found. |
Date Deposited: | 09 Feb 2018 05:49 |
Last Modified: | 09 Feb 2018 05:49 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/7905 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year