Pemanfaatan Limbah Kardus dan Ampas Kelapa sebagai Media Tanam Jamur Tiram Cokelat (Pleurotus cyistidiosus)

Rauf, Sumarni (2018) Pemanfaatan Limbah Kardus dan Ampas Kelapa sebagai Media Tanam Jamur Tiram Cokelat (Pleurotus cyistidiosus). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
sumarni rauf.PDF

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Dalam kehidupan alaminya jamur tiram cokelat (Pleurotus cyistidiosus) tumbuh dihutan dan biasanya tumbuh berkembang di kayu-kayu lapuk. Untuk mengetahui pemanfaatan limbah kardus dan ampas kelapa dan yang terbaik terhadap petumbuhan jamur tiram cokelat (Pleurotus cyistidiosus). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) 1 faktor dengan 5 perlakuan pemanfaatan media tanam limbah kardus dan ampas kelapa. Hasil penelitian menujukkan bahwa pemanfaatan media tanam limbah kardus dan ampas kelapa 80% + ampas kelapa 0% (K1), limbah kardus 70% + ampas kelapa 10% (K2), limbah kardus 60% + ampas kelapa 20% (K3) dan limbah kardus 50% + ampas kelapa 30% (K4), memberikan pengaruh terbaik terhadap kecepatan tumbuh miselium hari setelah inokulasi (HSI), dan kecepatan full colony hari setelah inokulasi (HSI), komposisi media tanam limbah kardus 50% + ampas kelapa 30% (K4), limbah kardus 40% + ampas kelapa 40% (K5) memberikan pengaruh terbaik terhadap berat basah (gr). Komposisi limbah kardus 80% +ampas kelapa 0% (K1) memberikan pengaruh terbaik terhadap lebar tudung (cm). Sedangkan komposisi limbah kardus 80% + ampas kelapa 0% (K1) memberikan pengaruh terbaik terhadap panjang tangkai (cm) jamur tiram Cokelat (P. cyistidiosus)

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 579 Mikroorganisme > 579.5 Jamur
600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 628 Teknik Perlindungan Lingkungan, Teknik Lingkungan > 628.4 Teknik Sanitasi Umum
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Biologi
Depositing User: Users 5 not found.
Date Deposited: 14 Feb 2018 06:47
Last Modified: 14 Feb 2018 06:47
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/7942

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year