Optimalisasi Mediasi terhadap Perceraian Faktor Ekonomi: Studi Kasus di Pengadilan Agama Kelas 1A Makassar

H, Darmawati (2017) Optimalisasi Mediasi terhadap Perceraian Faktor Ekonomi: Studi Kasus di Pengadilan Agama Kelas 1A Makassar. Orbit, Jakarta. ISBN 978-602-9469-47-9

[img] Teks
Optimalisasi mediasi terhadap perceraian faktor ekonomi; studi kasus di Pengadilan Agama Kelas 1A Makassar.pdf
Restricted to Editor dan Pengelola Repositori Saja

Download (9MB)

Abstrak

Latar belakang lahirnya buku ini karena fenomena tingkat perceraian khususnya di Makassar semakin tinggi bahkan di Indonesia pada umumnya. Kenaikan angka perceraian pada umumnya mencapai angka 16-20 persen berdasarkan data sejak tahun 2009 sampai 2016. Angka perceraian terbesar dimiliki oleh kota-kota besar. Namun ternyata kasus gugatan cerai terbanyak ada di wilayah kabupaten. Khususnya di Makassar perbandingan antara cerai gugat dan cerai talak jauh lebih tinggi cerai gugat dari pada cerai talak. Maksudnya bahwa gugat cerai yang diajukan oleh seorang istri lebih banyak daripada yang diajukan oleh seorang suami. Sebagai contoh pada tahun 2016 terdapat 2.308 gugat cerai yang diterima. Cerai talak sebanyak 593 perkara. Sedangkan cerai gugat 1.1715 perkara. Hal itu menunjukkan bahwa kesetaraan gender menjadi salah satu pemicu tingginya angka perceraian saat ini.

Tipe Item: Buku
Kata Kunci: Perceraian; Ekonomi; Pengadilan Agama Kelas 1A Makassar
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.3 Hukum Keluarga, Hukum Perkawinan, Hukum Pernikahan Menurut Islam, Munakahat > 2X4.33 Perceraian Menurut Islam
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 06 Mar 2018 01:15
Last Modified: 09 Mar 2018 05:48
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/8238

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year