Analisis Ekonomi Islam terhadap Penjualan Obat Generik Melebihi Harga Eceran Tertinggi (HET) pada Apotek Inggit Medika 2, Sudiang, Makassar

Jannah, Miftahul (2017) Analisis Ekonomi Islam terhadap Penjualan Obat Generik Melebihi Harga Eceran Tertinggi (HET) pada Apotek Inggit Medika 2, Sudiang, Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
MIFTAHUL JANNAH.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Berdasarkan penelitian yang dilakukan, diperoleh hasil bahwa penjualan obat generik pada Apotek Inggit Medika 2 yang melebihi Harga Eceran Tertinggi mengandung unsur tadlis (penipuan) dalam harga, hal ini dibuktikan dengan ketidaktahuan pembeli terhadap HET ketetapan pemerintah. Pihak apotek tidak jujur dalam penetapan harga yang ditetapkannya, dan memanfaatkan ketidaktahuan pembeli untuk meninggikan harga jualnya. Harga obat generik yang ditetapkan Apotek Inggit Medika 2 telah melampaui Harga Eceran Tertinggi (HET) yang telah ditetapkan pemerintah, bahkan harga jualnya melebihi harga pasaran yang beredar. Harga obat pada Apotek Inggit Medika 2 merupakan harga termahal dibandingkan apotek yang memiliki klinik lainnya di Kelurahan Sudiang Raya. Apotek dalam hal ini telah berbuat dzalim dengan mengambil hak konsumen dalam memperoleh obat dengan harga yang sesuai pada label.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Harga Eceran Tertinggi; Obat Generik; Konsumen
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.2 Muamalat, Muamalah > 2X4.21 Jual Beli
200 Agama > 2X6 Sosial dan Budaya Islam > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 21 Mar 2018 07:06
Last Modified: 21 Mar 2018 07:06
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/8450

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year