Tinjuan Pelayanan Pemustaka pada Perpustakaan Utsman Bin Affan Universitas Muslim Makassar

Darwin, Muhammad Fajar (2016) Tinjuan Pelayanan Pemustaka pada Perpustakaan Utsman Bin Affan Universitas Muslim Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Muhammad fajar darwin.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelayanan pemustaka dalam pelayanan sirkulasi, pelayanan referensi, dan pelayanan repository di Perpustakaan Ustman Bin Affan UMI Makassar sudah efektif, hal ini dikarenakan proses pelayanan yang diberikan Perpustakaan Ustman Bin Affan sangat memuaskan pemustaka sehingga dengan pelayanan yang baik maka jumlah pemustaka yang berkunjung ke perpustakaan cukup banyak. Adapun yang menjadi kendala pada bagian pelayanan sirkulasi dan pelayanan referensi yaitu kekurangan tenaga pustakawan untuk melayani pemustaka dengan rasio pengunjung yang tinggi, sedangkan kendala pada pelayanan repository yaitu kekurangan perangkat keras yang tidak cukup untuk menyimpan data yang sudah diproses menjadi digital

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 025 Operasional Perpustakaan > 025.5 Layanan Kepada Pengguna Perpustakaan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Pustakawan UIN Alauddin
Date Deposited: 28 Apr 2017 07:47
Last Modified: 28 Apr 2017 07:47
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/866

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year