Kajian Green Accounting pada RSUD Labuang Baji Kota Makassar

Nurhasanah, Nurhasanah (2018) Kajian Green Accounting pada RSUD Labuang Baji Kota Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Nurhasanah.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kondisi pelaporan keuangan berbasis Green Accounting pada RSUD Labuang Baji Makassar sudah menerapkan akuntansi biaya lingkungannya.Biaya lingkungan tersebut dimasukkan kedalam biaya administrasi dan umum.Rumah Sakit Umum Daerah Labuang Baji Makassardalam menenerapkan Green Accounting terdapat beberapa faktor yang berpengaruh yaitu faktor sosial-lingkungan, faktor nilai tambah dan faktor hukum. RSUD Labuang Baji Makassar sudah melakukan proses Pengidentifikasian, Pengakuan, Pengukuran, Pencatatan, penyajian, dan juga pengungkapan seperti yang sudah dijelaskan pada Standar Akuntansi Pemerintahan per 13 Juni 2010. SAP No.1 menjelaskan tentang penyajian laporan keuangan. Manfaat Green Accounting pada RSUD Labuang Baji Makassar terdapat beberapa aspek yaitu aspek internal, aspek eksternal dan aspek lingkungan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Green Accounting; Pengelolaan Lingkungan; Rumah Sakit
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 333 Ekonomi Tanah & Energi > 333.7 Sumber Daya Alam dan Energi, Lingkungan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Akuntansi
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 18 Apr 2018 01:10
Last Modified: 18 Apr 2018 01:10
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/8752

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year