Penyembuhan Penyakit Rohani Manusia (Suatu Pendekatan Syari'at Islam)

Sultan, Lomba and Talli, Abdul Halim (2003) Penyembuhan Penyakit Rohani Manusia (Suatu Pendekatan Syari'at Islam). IAIN Alauddin Makassar. (Belum Pernah Diterbitkan)

[img]
Preview
Teks
said aqil al-munawwar AP4.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa untuk menyembuhkan suatu penyakit terdapat beberapa unsur yang terkait di dalamnya, yaitu: 1) Unsur Tuhan; yang memegang segala kekuasaan, termasuk kekuasaan menyembuhkan penyakit Q.S. al-Syuara ayat 80. 2) Unsur manusia; sebagai penderita penyakit,ia harus berusaha dengan bantuan orang lain untuk menyembuhkan penyakit yang didertanya. 3) Unsur ilmu; potensi keilmuan ini juga memegang peranan penting. Dengan pengetahuan itu obat penyakit dapat ditemukan, dan teknik pengobatannya dapat difungsikan. Untuk menghindari dan menyembuhkan penyakit rohani adalah: (1) Melakukan pola hidup sederhana dan tidak berlebiha, (2) Senang jika Orang lain memperoleh nikmat dan berduka jika memperoleh kesusahan, (3) Banyak berzikir kepada Allah.

Tipe Item: Laporan Penelitian
Kata Kunci: Penyakit rohani
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 616 Penyakit
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Lembaga Pengabdian & Penelitian Masyarakat (LP2M) > Laporan Penelitian
Depositing User: Said Agil
Date Deposited: 17 May 2018 03:33
Last Modified: 10 Apr 2023 00:56
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/9134

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year